Sebelum Bli Tyan tuliskan langkah demi langkah cara menyembunyikan navbar di blogger ini mungkin ada sebagian blogger yang belum tahu apa yang Bli Tyan maksud dengan navbar di sini.
Ok.... Navbar blogger biasanya bisa kita lihat setelah blog kita baru di bikin (di blogger) dan templatenya belum di ganti/modifikasi, navbar ini letaknya di atas (memanjang). Itulah yang di maksud dengan navbar.
Jika template blog anda sudah di ganti dengan template-template yang anda download di situs penyedia template blogger maka kemungkinan besar navbar tidak terlihat, dan teman tidak perlu lagi menggunakan cara menyembunyikan navbar ini.
Lanjut....
Cara Menyembunyikan Navbar di Blogger Menggunakan CSS
Seperti biasa,,, langkah pertama yang harus di lakukan adalah login ke blogger dulu.
Klik menu Design/Tata Letak/Rancangan ===> Kemudian klik menu Edit HTML
Di sana cari kode ]]></b:skin> dan pasang kode berikut di atas kode ]]></b:skin> tersebut
#navbar, #navbar-iframe {Selesai.....
height: 0px;
visibility: hidden;
display: none;
Simpan pengaturannya dengan mengklik tombol simpan atau save.
Sekarang silakan lihat blog teman apakah navbar nya sudah tidak terlihat, jika ia maka teman sudah berhasil menyembunyikan navbar tersebut.
Mudah bukan?? Mudah-mudahan bisa bermanfaat, dan mohon maaf jika ada yang kurang atau ada yang salah. Bagi teman-teman yang merasa ada yang salah atau ada yang kurang silahkan betulkan atau tambahkan melalui kolom komentar di bawah ini :) Sampai jumpa di posting blogger tutorial Bli Tyan berikutnya :) Selamat mencoba dan semoga berhasil.
Please subscribe, leave a comment, follow this blog and share this article with your friends and colleagues.
by: http://blityan.blogspot.com
0 comments:
Post a Comment