Banyak pakar bidang moral dan agama yang sehari-hari mengajar tentang kebaikan, tetapi perilakunya tidak sejalan dengan ilmu yang diajarkannya. Sejak kecil, anak-anak diajarkan menghafal tentang bagusnya sikap jujur, berani, kerja keras, kebersihan, dan jahatnya kecurangan. Tapi, nilai-nilai kebaikan itu diajarkan dan diujikan sebatas pengetahuan di atas kertas dan dihafal sebagai bahan yang wajib dipelajari, karena diduga akan keluar dalam kertas soal ujian.Pendidikan karakter bukanlah sebuah proses menghafal materi soal ujian, dan teknik-teknik menjawabnya. Pendidikan karakter memerlukan pembiasaan. Pembiasaan untuk berbuat baik; pembiasaan untuk berlaku jujur, ksatria; malu berbuat curang; malu bersikap malas; malu membiarkan lingkungannya kotor. Karakter tidak terbentuk secara instan, tapi harus dilatih secara serius dan proporsional agar mencapai bentuk dan kekuatan yang ideal
Download ebookMudah-mudahan bisa bermanfaat, dan mohon maaf jika ada yang kurang atau ada yang salah. Bagi teman-teman yang merasa ada yang salah atau ada yang kurang silahkan betulkan atau tambahkan melalui kolom komentar di bawah ini :) Sampai jumpa di posting
Koleksi Ebook Bli Tyan berikutnya :)
Please subscribe, leave a comment, follow this blog and share this article with your friends and colleagues.
by:
http://blityan.blogspot.com
Related Post :
0 comments:
Post a Comment